Jangkrik atau cengkerik (Gryllidae) adalah serangga yang berkerabat dekat dengan belalang, Yang memiliki tubuh rata dan antena panjang. Dan jengkrik adalah (Omnivora) Di kenal dengan suaranya yang hanya di hasilkan oleh cengkerik janatan, Suara ini di gunakan untuk menarik sang betina dan menolak jantan lainya. Suara cengkerik ini semakin keras dengan naiknya suhu sekitar. Di dunia ini di kenal sekitar 900 spesies cengkerik, Termasuk di dalamnya adalah Gangsir. Jangkrik atau cengkerik tersebut telah di pelihara manusia sejak lama, Dan di asia dianggap sebagai pembawa keberuntungan. Laga cengkerik adalah sejenis permainan yang sangat populer dan kerap sekali melibatkan taruhan. Di daerah Caraguatatuba, Brazil, Cengkerik hitam di dalam ruangan di percaya sebagai tanda datangnya suatu penyakit. Dan cengkerik hijau berarti harapan. Dan cengkerik kelabu adalah uang, Dalam komedi, Suara cengkerik biasanya di pergunakan untuk menandakan lawakan yang tidak lucu dan tidak membuat orang tertawa
Peluang Usaha Terbaru
Kumpulan Informasi Peluang Usaha Dan Bisnis